OK,
Ini film bisa dikatakan latarnya jadul bangat karena diadaptasi dari novel tahun 1815 lalu karya Jane Austen‘s.
Sebenarnya ini film gak baru bangat sih, judul yang sama untuk film ini sudah pernah tayang ditahun 1996 lalu.
Starring by Anya Taylor-Joy as Emma dan berdurasi 124 menit. Film yang airing pada February 2020 lalu ini agak lucu sih karena expresi para pemainnya. Alur ceritanya juga jadul bangat. Kita gak bakalan ketemu sama yang namanya listrik and kendaraan difilm ini lho. All is green and all view is from regency-era London.
SPOILER ALERT !!

Film and jalan kehidupan manusia dizaman dulu memang terbilang simple. Selain tidak ada teknologi yang canggih, rasanya qualitas sosial dimasa itu lebih baik sebelum ditemukannya teknologi seperti masa sekarang. Yah, walaupun agak ribet rasanya ketika kita belum memiliki listrik dan masih mengunakan lampu obor ya.
Emma, hidup bersama ayahnya, Mr. Woodhouse dikediaman mereka. Menghabiskan hari – hari sebagai wanita dari kalangan sosial elite, Emma terlihat seperti orang yang ingin mengatur segala hal dengan baik. Emma juga tidak memasuki dunia pernikahan.
Mr. Knightley, musuh sekaligus teman yang selalu menemani Emma, tidak pernah jerah untuk mengkritik segala tindakan Emma namun tetap bersama dengan dirinya sepanjang film berlangsung.
Selain comedy, this film also give us some romance and dance plus song.
Semua serba jadul sih, dari pakaian mereka hingga bagaimana mereka melewati hari – hari mereka dimasa jadul dulu. Jadi kita bisa dibuat bernostalgia gimana sih kehidupan pada masa lalu, jauh sebelum adanya kendaraan and teknologi.
Secara keseluruhan, ini film menceritakan tentang kehidupan Emma dan bagaimana dia menemukan kedewasaannya lewat pengalaman dan pergaulan disekitarnya.
Meski pada akhirnya Emma menikah dengan Knightley, perjalanan kisah cinta mereka lumayan OK sih walaupun penuh dengan drama yang agak alay. LOL
ENJOY THE FILM YAH GUYS !!