Orange (2016)

0

Aku akan menyelamatkanmu ! Apapun resikonya !
Aku tidak ingin kamu menyesalinya seperti aku dimasa depanmu !

Spread the love

Terlalu lama sudah, mungkin sudah hampir satu taun saya ga pernah nonton yang namanya anime dan buat review buat anime yah.
Kali ini saya back dengan anime yang saya denger rumornya, baik itu anime and live actionsnya mampu membuatmu menitikkan air mataa… euyyy ~

Penasaran dong pastinya sama anime jenis beginian ya, keingat bangat sama yang namanya Clannad or Angel Beat.
Yups, film yang muncul di era July 2016 ini mendapatkan sorotan yang sangat tajam dari berbagai review dan bahkan bisa saya akui bahwa teman saya yang tidak suka dengan yg namanya anime saja bisa dengan mendadak bertanya pada saya soal anime satu ini. haha.. Penasaran ? Yuhuuu mari qta review.

SPOILER ALERT !

Anime ini terdiri dari 13 eps, dan rata2 membuktikan, semua yang menonton anime ini terharu. terkadang saya merasa heran, apakah hanya saya sajakah yang tidak terharu bahkan nangis menontonnya ??
(mungkin before nonton saya sudah dispoiler sedikit),
or mungkin saya tidak punya perasaan. Haha..

Anime ini bercerita tentang siswa 16th SMA bernama Naho, dimana suatu pagi dia mendapatkan surat dari dirinya sendiri 10 tahun dari masa depannya.

Yapz, awalnya dia sungguh tidak percaya, namun isi suratnya menunjukan kejadian yang benar terjadi.Tujuan surat itu adalah agar Naho yang ada dimasa ini bisa menghapus kesalahannya sehingga tidak ada penyesalan dimasa depannya (10 years after now), dimana mereka dipertemukan dengan Kakeru. seseorang yang tidak pernah ada dalam kehidupannya di 10 tahun kemudian.

Yah, tujuan surat tersebut adalah menyelamatkan Kakeru dimasa itu, sehingga tidak ada penyesalan didalam diri kelima sahabat tersebut. Naho, Suwa, Takako,, Hagita dan Azusa. 

Saya sempat iri dengan alur cerita dalam dunia anime, seandainya didunia nyata ini kita bisa mendapatkan surat dari masa depan kita juga ya. haha..
But, sekalipun ada surat yang menjelaskan dan berusaha mengubah masa lalu, bukankah masa depan tidak bisa diubah begitu saja dengan mudahnya ??
Akankah Naho berhasil ?? 

Bagian menyedihkan dalam anime ini adalah saat Kakeru yang selalu merasa sedih dan menyesal karena dia tidak menemani Ibunya untuk pergi ke rumah sakit, sehingga Ibunya meninggal karena kecelakaan. Mungkin disana saja, namun saya salut dengan kisah perjuangan sahabat – sahabat Kakeru yang ternyata sama – sama mendapatkan surat dari diri mereka 10 tahun dari masa depan, dengan tujuan yang sama.

Menyelamatkan kakeru dan agar mereka tidak menyesal seumur hidup mereka.
Akankah berhasil ?
Just try to watch it ya…
Enjoyy ~


Ps : Live Actiionsnya lebih bagus sih katanya.

Spread the love

Leave a Reply

Verified by MonsterInsights