Black Mirror SEASON THREE

0

6 episode dengan berbagai pelajaran yang dapat dipetik !

Spread the love

Karena per season cuma berisi beberapa episode, jangan heran kalau kamu masih bertanda tanya akan series satu ini. Membawa guest star yang lumayan OKE, series ini tentunya bisa dikatakan series yang aneh bagi kamu yang tidak terbiasa dengan film moral lesson.

Well, season 03 kali ini airing on 2016 lalu dengan total 6 episode didalamnya.
Berbeda bangat sama season 1 dan 2 yang hanya memberikan 3 episode dan bisa tergolong agak aneh dan sempat membuat kita bosan.

Yuk simak season 03 dari series satu ini yang pastinya akan membuat hati kamu berdebar dan otak kamu berpikir dengan lebih baik.
Lesson of life is here guys !

[Ep. 01 -Nosedive]

Alright, this series memang canggihnya kebangatan !
Episode kali ini bercerita tentang kehidupan dimana kita terlalu terpaku kepada popularitas.

Mendapatkan banyak like dan berusaha tampil baik didepan semua orang dengan menyembunyikan devil kita ?
Well, itu sangat menyiksa jika harus hidup hanya demi menyenangkan orang lain.

Lacie yang ingin memiliki kehidupan lebih baik dan mengejar temannya, Naomi. Berusaha semaksimal mungkin menaikkan popularitasnya dan mulai terobsesi untuk dapat berada diposisinya.

Hingga hari dimana Naomi mengundangnya kedalam pernikahannya dan Lacie tidak mampu datang karena ketinggalan penerbangan. Pemberontakan kecil Lacie membuat dia kehilangan semua fasilitasnya dan berakhir dengan kenyataan dimana Naomi sebenarnya mengundang Lacie karena dia memiliki popularitas yang tinggi ! When it down, we are know that Naomi really not need her.

Our life is like that.
We do what people may like and forget about our own happiness.
Too busy to make people see the best of us and in the end ?

We all suffer inside and .. nothing we can do except do every fake things.
What are you really want in life ?
You happiness ?
Or try to reach a big popularitas ?
Life is yours,
Don’t make media sosial take your happiness ya 😇

[Ep. 02 -Playtest]

They had Cooper in this episode and play as Copper.
He is a turist and decided to going around world and not answer hes mom phone.
One day when he decided to back home, all hes money is gone. With Sonya informasion, he join the horror play and … lost hes mind and dead.
The game make he crazy, forget who he was and just dead.

Note is don’t refuse every call from your mom no matter how you hate her.
Never shy to ask for help too.

On this scene, we all know that Cooper hide something when he try to open the case and sent the picture to Sonya. Didn’t know what he hide and what Sonya doing from that picture.
This one is good but also boring because the main character, Copper is talk a lot.

[Ep. 03 -Shut Up and Dance]

This episode show nobody out.
Becareful when you using a free application because it might be hacking you and then using that to terror you.

Kenny do everything they said and hes video just went out in the end.
End of hes life.
I think this episode try to telling us never download any free applications ?
Whatever.

[Ep. 04 -San Junipero]

Kelly and Yorkie.
First, saya pikir San junipero adalah nama kota dimana Kelly dan Yorkie bertemu.
At least I know that is the different world, the place where we create our avatar and keep us alive when we take over everything to system.

After they sleep together, Yorkie is really falling in love with Kelly.
When Kelly said she was dying, Kelly ask Yorkie permission so she can visit her in real world (where I know they are in system).
The real Yorkie then die hours after her wedding with Greg and be inside the san junipero.

Kelly, who really dying and fight with Yorkie but in the end of episode we all know that Kelly take over everything and join Yorkie in san junipero is a romantic one.
This one is not horror, but I think this one is good and have a next scene about what gonna happen to them all ? memories keeper ? Hmm….

[Ep. 05 -Men Against Fire]

Episode kali ini sungguh mengantung.
Stripe yang berhasil membunuh 2 roach and mendapatkan signal dari para roach membuat dia tersadar bahwa yang dia bunuh sesungguhnya adalah manusia seperti dirinya juga.
Menolak berarti menerima setiap pembunuhan yang telah dia lakukan, sementara menerima, membuat segala hal yang dia lakukan tercontrol dan tentunya, dia akan menjadi mesin pembunuh.

Pesan moral :
Jangan membunuh seseorang hanya karena mereka berbeda dan dinilai lebih jelek dari diri kita. Mereka juga manusia. Jangan mudah tertipu oleh penampakan media or perkataan orang (doktrin)

[Ep. 06 -Hated in the Nation]

Well, this one is a long one as the last episode in season 3.
about 80minute+ but I kinda love the play on this episode.

This series still had a unsolve problem but they give us the clue that Blue still alive in the end and already following the real killer with ADI’s bee. He kill almost all people and really, hes strategy is a best one so far I watched.

Hope they had a solve for this episode and I kinda love the lesson,
Jangan ikutin trendi apapun dimedia sosial. Sekalipun kamu melakukannya tanpa maksud jelek or sekedar kebahagiaan saja. Ada banyak orang yang tanpa disadari merasa tersakiti.

All the person who using the hastag die in the end of episode.
Nothing better that the lesson they teach us, right ?
Be wise to do everything.

Spread the love

Leave a Reply

Verified by MonsterInsights